Details Foto


Launching Puskesos

Responsive image


[ 2019-09-13 ] Wali Kota Pekalongan H M Saelany Machfudz, SE dan Wakil Wali Kota Pekalongan H A Afzan Arslan Djunai, SE didampingi Sekretaris Daerah Kota Pekalongan Hj Sri Ruminingsih, SE, M.Si melaksanakan kegiatan rutin Sepeda K3 di Kelurahan Noyontaansari. Jumat (13/9). Dalam acara tersebut Wali Kota Pekalongan sekaligus melaunching Pusat Kesejahteraan Sosial (PUSKESOS) Barokah Kelurahan Noyontaansari. Melalui pusat kesejahteraan sosial barokah harapannya mampu membantu mengatasi kemiskinan yang sampai saat ini masih menjadi PR bagi Pemerintah Kota Pekalongan. "Hal yang menjadi utama dalam menangani kemiskinan adalah dengan bagaimana pendataan warga miskin dengan sungguh sesuai dengan kenyataan bagaimana di lapangan, agar dapat tepat guna dan tepat sasaran. Sehingga dalam menanganani tingkat kemiskinan yang tinggi dapat segera diatasi." Tuturnya.

Klik tombol di bawah dan masukan NIK untuk melihat dan mengunduh
dokumentasi foto lainnya pada Kegiatan ini

Klik untuk Download